Tips Meningkatkan CTR (Click Through Ratio) Pada Situs Anda | 2017

Berikut ini saya ulas mengenai tips meningkatkan ctr blog anda, setelah paham dengan menu dan masing-masing fungsinya, kini kita bisa mulai menerapkan optimasi terbaik untuk setting iklan adsense dalam situs anda. Implementasi yang tepat dapat memberi perbedaan sekitar 1% CTR hingga 25% CTR.

Memilih format iklan terbaik
Adsense memberi variasi format untuk iklan. Selengkapnya dapat dilihat pada www.google.com/adsense/adformats secara umum ada 3 jenis format iklan yang paling sering digunakan oleh peserta adsense yaitu:
  1. Format iklan ukuran 336 X 280 Large Rectange (4 Iklan Teks)
  2. Format iklan ukuran 160 X 600 Skyscraper (iklan teks)
  3. Format iklan ukuran 300 X 250 medium Rectange (iklan Teks)
Alasan mengapa 3 jenis iklan itu paling populer? karena mampu menarik perhatian pengunjung lebih lama. Iklan teks yang lebar secara visual lebih enak dilihat, orang akan membaca informasinya dengan mudah dan format yang lebar dapat menyajikan informasi lebih banyak dalam waktu yang sama.

Posting Komentar untuk "Tips Meningkatkan CTR (Click Through Ratio) Pada Situs Anda | 2017"